Komandan Kompi 1 Batalyon B Polda Lampung Melakukan Kegiatan Bersama DK Ranting Pramuka Anak Tuha
Bandar Lampung – Komandan kompi 1 Batalyon B pelopor, Iptu Suwarjo, SH bersama jajaranya mengadakan kegiatan bersama Dewan pendidikan dan kebudayaan kecamatan Anak tuha Lampung tengah. Sabtu, 31/7. Hadir dalam acara tersebut dari Batalyon B selain komandan batalyon hadir juga komandan kompi iptu Suwarjo, SH dan beberapa anggota, sementara dari dewan kerja ranting Pramuka kecamatan…